Kerjasama Cetlanget.com dan Three FM Banda Aceh

By AMSA-Unsyiah - March 12, 2016

         

          Banda Aceh- Asian Medical Students’ Association ( AMSA ), Fakultas Kedokteran Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh mengadakan kerjasama dengan Catlanget.com dan Radio ThreeFM. Kerjasama dengan Catlanget.com, bertujuan untuk memudahkan AMSA-Unsyiah dalam hal percetakan, baik percetakan poster, spanduk, poster atau sejenis lainnya.
     Kerjasama ini nyatanya memberikan keuntungan di kedua belah pihak. Mengingat zaman sekarang, waktu adalah uang, Sehingga kebutuhan seseorang harus terselesaikan dengan tepat waktu. Ketika pihak AMSA-Unsyiah membutuhkan percetakan yang dapat bekerja 24 jam, maka Catlanget.com merupakan pilihan terbaik. Kemudian, kerjasama dengan radio ThreeFM sebagai Official Media Partner merupakan suatu inovasi baru. Hal ini akan mempermudah AMSA-Unsyiah dalam mempublikasi acara-acara atau kegiatan sosial agar Masyarakat Aceh tahu dan berpartisipasi secara aktif di kegiatan AMSA.
          Selain itu, kerjasama ini juga memberikan manfaat bahwa masyarakat Aceh tahu mengenal apa itu AMSA-Unsyiah. Kedua Kerjasama ini berlangsung selama satu masa kepengurusan AMSA-Unsyiah tahun 2015/2016. Untuk kedepannya, diharapkan kepada pengurus selanjutnya, agar dapat mempertimbangkan apakah kerjasama ini diperpanjang atau tidak, mengingat manfaat yang diberikan tidak sedikit. Kedepannya, AMSA-Unsyiah sendiri akan menambah kerjasama-kerjasama lainnya.


  • Share:

You Might Also Like

1 comments

  1. anda punya masalah
    Asmara/cinta
    Uang gaib
    Santet & pelet
    Togel
    Penglaris usaha
    Saingan
    Mandul & penyakit
    Keuangan
    KONSULTASI SEKARANG JUGA 👇
    📩 Ustadz Abdul Nandar
    📞Whtasapp : 0853-3733-4757

    ReplyDelete